Tren desain arsitektur dengan gambar grafis lebih mendorong perkembangan presentasi menggunakan AutoCAD yang dipadukan dengan 3ds Max. Software AutoCAD dan 3ds Max mengalami perkembangan yang pesat dimana saat ini telah dikembangkan software terbaru yaitu AutoCAD 2011 dan 3ds Max 2011 yang berupa alat bantu dalam presentasi yang lebih dinamis dan atraktif serta mempunyai kemampuan untuk memberi…
Belajar pemrograman merupakan belajar menyelesaikan masalah (problem solving) lalu menuangkannya ke dalam langkah-langkah penyelesaian (algoritma), selanjutnya diimplementasikan menggunakan mesin/ komputer. Pemrograman tidak hanya sebatas membuat/ menyusun kode program pada suatu bahasa pemrograman. Pemrograman merupakan penyederhanaan masalah dan penyelesaian masalah. Dalam membuat program (pe…
Buku berjudul "Kreasi Manipulasi Foto Digital dengan Photoshop untuk Pemula" dengan tema ''Creative Imagination Art" ini membahas secara detail bagaimana membuat kreasi manipulasi foto digital dengan pembahasan langkah demi langkah dan mudah tentang bagaimana mengolah sebuah foto yang semula biasa menjadi menarik dengan cara yang singkat. Ada lima belas kreasi dalam buku ini meliputi: manip…
Kebutuhan akan ketersediaan hunian bagi masyarakat memerlukan desain arsitektur yang mendorong munculnya perkembangan cluster perumahan di kota-kota besar di Indonesia. Perkembangan desain cluster perumahan banyak yang menggunakan teknologi modern dengan memberikan desain perumahan modern. Aplikasi komputer yang mendukung desain arsitektur untuk memenuhi kebutuhan tersebut adalah ArchiCAD 15. K…
Buku ini merupakan buku ketiga penulis setelah dua buku sebelumnya penulis membahas tentang pemrograman game pada platform PC. Pada kedua buku sebelumnya, penulis membahas khusus tentang pembuatan game PC menggunakan GTGE baik dari segi konsep, teknis, sampai pada pembuatan GUI pada game.
Menguasai Teknik Kolase dan Montase pada Photoshop adalah buku kreatif yang secara khusus membahas berbagai teknik menarik dalam menggabung beberapa potongan foto digital (kolase), dan teknik mengatur tata letak beberapa objek foto (montase). Sesuai temanya “Kolase dan Montase”, buku ini akan membahas secara gamblang tentang bagaimana mengatur dan menata potongan objek foto menjadi suatu de…
Program Adobe Flash Professional CS5 merupakan salah satu program animasi 2D vektor yang sangat handal. Tidak heran jika dalam perkembangannya, program Adobe Flash melakukan banyak penyempurnaan pada setiap versinya. Dalam versi CS5 ini, Adobe Flash mengusung beberapa fitur baru yang membuat Adobe Flash semakin canggih untuk urusan animasi 2D berbasis vektor. Hebatnya lagi, dengan Adobe Flash P…
Buku ini merupakan buku keempat penulis setelah pada tiga buku sebelumnya penulis membahas tentang pemrograman game pada platform PC. Pada dua buku sebelumnya, penulis membahas khusus tentang pembuatan game PC menggunakan GTGE, baik dari segi konsep, teknis, sampai pada pembuatan GUI pada game. Di buku ketiga, penulis membahas tentang pemrograman game berbasis web menggunakan JavaScript dan HTM…
The Art of Photo Manipulation adalah seri buku kreatif yang wajib dimiliki oleh anda yang maniak untuk urusan manipulasi foto secara digital. Sudah tidak dapat dipungkiri lagi bahwa dunia manipulasi foto secara digital telah berkembang pesat seiiring semakin banyaknya program pengolah foto, salah satunya Adobe Photoshop yang merupakan salah satu program hebat yang sangat diminati oleh para desa…