Buku ini mengajak Anda untuk bisa mendalami tentang bagaimana cara kerja mesin pendingin. Jadi, jika ada kerusakan dengan mesin pendingin Anda, Anda dapat dengan segera mengetahui titik permasalahannya. Dengan begitu, Anda dapat memperbaikinya dengan segera Bagi yang sedang belajar di jurusan teknik, buku ini juga bisa membantu dalam memahami proses dasar mesin pendingin.
Buku ini disusun dengan maksud untuk memenuhi kebutuhan buku-buku teknik yang komprehensif, berorientasi pada masalah praktis, di bidang Teknik Refrijerasi dan Pengkondisian Udara pada Tingkat Teknisi atau Tingkat Perguruan Tinggi. Walaupun begitu, buku ini dapat digunakan pula oleh kalangan lain yang berminat pada dunia refrijerasi dan pengkondisian udara. Setiap topik bahasan didahului …
Buku Teknik Perpindahan Energi Panas: Penerapan pada Sistem Termal Instalasi Industri sedikitnya membahas energi dalam bentuk panas dan proses-proses perpindahannya, serta berbagai bentuk pemanfaatannya. Perpindahan panas atau dikenal juga sebagai perpindahan kalor adalah berpindahnya kalor dari benda dengan suhu tinggi ke benda dengan suhu lebih rendah yang terjadi secara alami. Perpindahan in…
Buku ini merupakan sebuah monograf yang membahas penggunaan komputer sebagai media bantu dalam mempelajari teknik elektronika secara lebih mudah dan cepat. Intinya, disampaikan bahwa komputer dapat mempercepat proses pemahaman dan menjadikan pengalaman belajar teknik elektronika lebih efektif.
Buku ini menjelaskan dasar-dasar ilmu material, dari struktur atomik, jenis ikatan antaratom, hingga karakteristik material seperti logam ferro/non-ferro, polimer, keramik, dan komposit. Dilengkapi tujuan instruksional di awal setiap bab serta latihan soal di akhir setiap bab untuk mendukung proses pembelajaran, sangat sesuai untuk mahasiswa teknik sebagai referensi dasar sistematik.
Teknik kendali merupakan ilmu yang mempelajari kestabilan sistem. Ilmu ini tidak hanya dipakai di bidang teknik elektro saja, tetapi juga di bidang teknik lain, seperti teknik mesin, teknik kimia, dan lain-lain. Buku ini direkomendasikan bagi pembaca yang tertarik mempelajari sistem teknik kendali maupun yang bekerja di bidang terkait. Sinopsis Buku berjudul SISTEM TEKNIK KENDALI berisi t…
Buku ini mengupas elektronika dan pemrograman, dengan menggunakan Scratch for Arduino, sangat cocok dipakai oleh pelajar atau siapa saja yang ingin belajar elektronika sambil mempraktikkannya dan sekaligus belajar cara memprogram.
Buku ini menguraikan bukan saja tentang vibrasi mekanik, tetapi juga menguraikan tentang fungsi vibrasi mekanik bagi predictive maintenance suatu peralatan permesinan.
Buku ini berisi cara disain dan pemakaian ADC dengan menggunakan PPI, LPT dan serial dengan bahasa pemrograman DELPHI 7 under Windows XP.. Langkah-langkah tersebut meliputi pengenalan metode akuisisi data, jenis-jeins ADC yang digunakan dan pengolahan sinyalnya.
Buku berjudul "Mendiagnosis Permasalahan dan Melakukan Perbaikan Personal Computer (PC)" ini membahas secara detail tentang masalah komputer serta cara mengatasinya secara mudah dan cepat. Pembahasan dimulai dari pengenalan berbagai komponen komputer, mengetahui cara kerjanya, sampai mengatasi setiap masalah dalam pengoperasian komputer. Pembahasan di dalam buku ini dapat digunakan sebagai mate…