Perkembangan teknologi dan desain bangunan gedung tahan gempa modern sudah waktunya untuk merujuk pada metode desain berbasis kinerja. Buku ini menjelaskan pengetahuan desain gempa, tahapan-tahapan dalam desain berbasis kinerja metode Direct Displacement Based Design (DDBD) yang dilengkapi dengan cara permodelan struktur bangunan menggunakan program ETABS v9.7.2 secara praktis Buku ini juga men…